Kasih Ibu dalam Setiap Doa

Anugerah terindah yang pernah saya dapatkan adalah ketika masih diberi kesempatan untuk dapat berbakti kepada orang tua, khususnya Ibu. Dewasa ini banyak hal yang tidak terduga, perlahan mimpi yang pernah saya dambakan menjadi kenyataan. Memang tidak mudah untuk mencapai titik tersebut, namun rasa kegigihan ini terus menyala ketika terbesit sosok ibu dalam benak saya. Bagi saya, doa ibu selalu menjelma sebagai jalan keluar dari setiap permasalahan dan rintangan yang saya hadapi. Hingga kini saya yakin, segala bentuk keberhasilan dan kesuksesan saya tidak pernah terlepas dari doa ibu saya.

Fatchur Rochman Wizdan Ashidqi

Share
Tweet
Pin

Discover More